Pada hari Senin (14/12/2020) Kepala Kejaksaan Negeri Merangin MARTHA PARULINA BERLIANA, SH.MH beserta para Kasi mengikuti Kegiatan Rapat Kerja Kejaksaan Republik Indonesia tahun 2020 dengan tema “Komitmen Kejaksaan Menyukseskan Pemulihan Ekonomi Nasional”.
Serta Ketua Ikatan Adhyaksa Dharmakarini serta Anggota mengikuti Kegiatan Rapat Pengurus Ikatan Adhyaksa Dharmakarini se-Indonesia Tahun 2020 dengan tema “Optimalisasi Tata Laksana Organisasi IAD Dalam Pelaksanaan Program Kerja” acara yang dilaksanakan secara Virtual di Ruang Aula Kantor Kejaksaan Negeri Merangin.
#kejaksaanri
#Jaksa
#Jaksa Agung
#PEN
#RakerKejaksaan2020
#KomitmenKejaksaanMenyukseskanPEN